BEN CONNECT : TALKSHOW JEJARING ALUMNI

FPP Undip akan melaksanakan Kegiatan bertajuk Ben Connect “Talkshow Jejaring Alumni” dengan tema :
Penguatan Jejaring Alumni untuk Meningkatkan Peluang Magang Bagi Mahasiswa dan Peluang Kerja Bagi Alumni.
Pada Jumat 26 April 2024, Pukul 13.30 s.d. 16.00 WIB secara Hybrid via Zoom.
Ben Connect FPP Undip 2024 merupakan Kegiatan kerja sama antara Kantor Pemeringkatan Undip, Direktorat Akademik Kemahasiswaan dan Alumni Undip, serta IKA Animagrika Undip.
Acara ini akan menghadirkan lima pembicara, yaitu :
- Prof. Yos Johan Utama, S.H., M.Hum. (Rektor Undip)
- Prof. Sugiharto, S.Pt., M.Sc., Ph.D. (Dekan FPP Undip)
- Dayat, S.Pt., M.Si. (Kepala BPMSP Bekasi, Ditjen PKH Kementan RI)
- Danang Adriansyah, S.P. (Strategic Transformation Office Bidang Pemasaran Komoditi PTPN III)
- Felia Wahono, S.T.P. (Head of Organization Development & Culture Corporate PT. Dua Kelinci)
Bertindak sebagai Moderator Ahmad Ni’matullah Al-Baarri, S.Pt., M.P., Ph.D. (Kaprodi S1 Teknologi Pangan FPP Undip)
Untuk Registrasi Online Silakan klik link dibawah